Penyeimbangan Batu / Rock Balancing

Featured Video Play Icon

Menyeimbangkan batu atau rock balancing adalah kegiatan menyusun batu di atas batu yang lain. Hal ini bisa dilakukan walaupun Bumi berotasi karena gerak rotasi Bumi konstan dan batu tersebut dipengaruhi percepatan yang konstan dari gravitasi dan gerak rotasi Bumi.

Kaum Bumi datar menganggap penyeimbangan batu sebagai “bukti” Bumi diam. Faktanya, kita dapat menyeimbangkan objek di atas benda bergerak, selama gerakan tersebut konstan, dan tak ada gaya seperti angin yang mempengaruhinya.

Lanjutkan membaca “Penyeimbangan Batu / Rock Balancing”