Melintasi Benua Antartika

Melintasi Benua Antartika adalah prestasi yang telah dicapai berkali-kali. Dan hal tersebut hanya memungkinkan jika Bumi bulat. Jika Bumi datar, perjalanan-perjalanan tersebut harus menempuh jarak yang mustahil, dan harus melintasi Bumi ke sisi lain dari Bumi.

Kaum Bumi datar mengklaim tak pernah ada perjalanan melintasi Antartika. Mereka salah. Melintasi Antartika sudah pernah dilakukan berkali-kali oleh pihak-pihak yang independen menggunakan metoda-metoda yang berbeda.

Lanjutkan membaca “Melintasi Benua Antartika”